top of page

Berikut Rekor Tertinggi Harga Emas Sepanjang Sejarah. Terjadi di Akhir Maret 2023!

dutamayadigital

Pada akhir Maret 2023, terjadi rekor tertinggi harga emas sepanjang sejarah. Ada di harga berapa? Langsung simak artikelnya di sini!

Memasuki tahun 2023, banyak pengamat yang meyakini harga emas akan tinggi di tahun 2023

Termasuk di Bank Dunia, mereka menyebut harga emas akan terjadi kenaikan bila dibanding tahun 2022.

Ada beberapa faktor yang membuat harga emas terus naik.


Faktor-faktor tersebut di antaranya karena melemahnya nilai dolar Amerika Serikat, inflasi tinggi, dan perang Rusia-Ukraina yang tak perlihatkan tanda-tanda akan berakhir.

Bahkan, ada yang memprediksi jika harga emas per gramnya bisa menyentuh angka Rp1,5 juta hingga Rp1,6 juta.

Menariknya, prediksi tersebut hampir mendekati benar.

Sebab, pada akhir Maret 2023 lalu, menurut laman cnbcindonesia.com, terjadi rekor tertinggi harga emas sepanjang sejarah.

Lalu, berapa harga emas tertinggi tersebut?


Informasi selengkapnya bisa Anda lihat pada ulasan di bawah!

Rekor Tertinggi Harga Emas Sepanjang Sejarah!

Masih menurut laman cnbcindonesia.com, rekor tertinggi harga emas tersebut ada di angka Rp1.096.000 per gram (emas Antam).

Harga itu terjadi pada Jumat, 24 Maret 2023.

Pada pekan sebelumnya, tepatnya tanggal 18 Maret 2023, harga emas pun mencetak rekor baru.

Pasalnya, di tanggal itu harga emas per gramnya ada di angka Rp1.088.000 (emas Antam).

Sekadar informasi, menurut catatan, sebelumnya harga emas batangan Antam tertinggi tercatat terjadi pada 7 Agustus 2022.

Di waktu tersebut emas per gramnya menembus harga Rp1.065.000.

Konon, rekor tertinggi harga emas akan kembali pecah dalam waktu dekat!


Terlebih, jika kita melihat fluktuasi harga emas akhir-akhir ini.


Nilainya terus naik turun, tetapi konsisten ada di angka Rp1 jutaan lebih di sepanjang tahun 2023.

Beli Emas Sekarang Juga!

Itulah informasi tentang rekor tertinggi harga emas yang terjadi di akhir Maret 2023.

Melihat angka di atas, inilah saat yang tepat untuk membeli emas!

Itu karena emas diyakini nilainya akan terus merangkak naik.

Mumpung harganya "masih terjangkau", segera beli emas di Galeri 24.

Dari ulasan di atas membuktikan jika emas nilainya akan terus naik dan tak terpengaruh dengan inflasi.

Malah, jika inflasi terjadi, harga emas terus naik hingga menembus rekor tertinggi.


Pasalnya, jika Anda memilih untuk menunda membeli emas, mungkin saja harga emas terus menguat hingga harga per gramnya cukup tinggi.

Beli emas di Galeri 24 akan sangat terjamin karena Galeri 24 merupakan anak perusahaan dari PT Pegadaian.

Dengan begitu, setiap emas yang dijualnya pasti resmi dan berkualitas.

Anda bisa menemukan emas batangan yang cocok dijadikan investasi di Galeri 24.

Lalu, ada pula emas perhiasan yang dapat Anda koleksi atau dijadikan aksesori untuk ragam aktivitas.

Sekadar informasi, Galeri 24 pada saat ini menjadi salah satu produsen emas di Indonesia.

Karena pada tahun 2021 lalu, Galeri 24 membangun unit produksi emas sendiri yang sudah memenuhi Standar Nasional Indonesia (SNI).

Cara beli emas di Galeri 24 sangat mudah. Anda bisa melakukan transaksi lewat Shopee, Tokopedia, TikTok, G24 Mobile Apps, dan situs resmi.

Sementara bagi yang mau beli langsung, silakan untuk datang ke gerai Galeri 24 yang sudah ada di mana-mana.

Jadi, segera beli emas untuk dijadikan simpanan di masa depan. Beli emas di Galeri 24, beli emas tanpa was-was!

136 tampilan0 komentar

Postingan Terakhir

Lihat Semua

Comments


©2023 by Galeri 24. Proudly created by G24 IT Dev Team with ♥

bottom of page